Konstruksi Makna Budaya Komunikasi di Perusahaan (Studi Fenomenologi Kosntruksi Makna Budaya Komunikasi di Perusahaan pada Karyawan Suara Surabaya Media)
Main Article Content
Ananda Maharani
Nurannafi Farni Syam Maella
Harliantara
Didik Sugeng
Ahmadi Slow
Penelitian ini menggambarkan penyelidikan mendalam terhadap konstruksi makna budaya komunikasi di lingkungan perusahaan, khususnya pada karyawan Suara Surabaya Media. Tujuan utama penelitian adalah untuk mengungkap bagaimana karyawan Suara Surabaya Media memahami, membentuk, dan menerapkan budaya komunikasi perusahaan serta bagaimana perilaku komunikasi budaya tercermin dalam interaksi sehari-hari mereka. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan paradigma konstruktivisme, dan pendekatan fenomenologi dalam pengumpulan dan analisis data. Penelitian ini berlandaskan pada teori konstruksi sosial dan teori kode bicara sebagai dasar untuk memahami pembentukan makna komunikasi dan penggunaan bahasa. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan konstruksi makna budaya komunikasi di perusahaan dengan fokus pada karyawan Suara Surabaya Media. Penelitian ini menggunakan pendekatan fenomenologi untuk menggali pengalaman dan persepsi karyawan tentang budaya komunikasi di perusahaan tempat mereka bekerja. Data diperoleh melalui wawancara mendalam dan analisis data dilakukan dengan metode kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya komunikasi di Suara Surabaya Media sangat penting dalam membentuk identitas perusahaan dan hubungan antar karyawan. Konstruksi makna budaya komunikasi dipengaruhi oleh sejumlah faktor termasuk nilai-nilai organisasi, norma-norma, dan pengalaman individu. Penelitian ini memberikan wawasan tentang bagaimana budaya komunikasi memengaruhi hubungan dalam lingkungan kerja. Implikasi dari temuan ini menunjukkan perlunya perusahaan Suara Surabaya Media mengembangkan strategi yang lebih kuat untuk mengelola dan mengintegrasikan budaya komunikasi yang positif dan efektif. Pemahaman tentang teori konstruksi sosial dan teori kode bicara dalam konteks organisasi, sedangkan saran praktis mencakup pengembangan program pelatihan komunikasi budaya, penerapan pedoman komunikasi internal, serta pendekatan inklusif terhadap perbedaan budaya.
Buku:
Abdullah, Masmuh. 2010, Komunikasi Organisasi Dalam Perspektif Teori dan Praktik. Malang: UPT Penerbitan Muhammadiyah Malang
Alo Liliweri, 2015, Dasar-dasar Komunikasi Antarbudaya, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Andi, Prastowo. 2012. Metode Penelitian Kualitatif dalam Perspektif Rancangan Penelitian. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media
Berger, Peter dan Thomas Luckmann. The Social Construction of Reality: A Treatise in the Sociology of Knowledge. Australia: Penguin Books, 1966. Dikutip dalam Burhan Bungin. 2006 Metode Penelitian Kualitatif: Aktualisasi Metodologis ke Arah Ragam Varian Kontemporer. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada
Darmastuti, Rini. 2013. Mindfulness Dalam Komunikasi Antar Budaya, Yogyakarta: Buku Litera
Em Griffin, 2012. A First look at Communication Theory Sixth Edition. New York: McGraw-Hill
Effendy, Onong Uchjana. 2017. Komunikasi Teori dan Praktek. Bandung: Remaja Rosdakarya
Gerry Philipsen, A Theory of Speech Codes. 2014. Developing Communication Theories. Albany: State University of New York Press.
LittleJohn, Stephen W., dan Karen A Foss. 2014. “Teori komunikasi : Theories of Human Communication.” Jakarta : Salemba Humanika
Nurani Soyomukti. 2012. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jogyakarta: PT. Ar-Ruzz – Media
Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldana, J. 2014. Qualitative Data Analysis; A Methods Sourcebook. Arizona State: SAGE.
Moleong, Lexy J. (2016). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Samovar, Larry A., Richard E. Porter, Edwin R. McDaniel, Carolyn Sexton Roy. 2015. Intercultural Communication: A Reader, Fourteenth Edition. Boston: Cengage Learning.
Sugiono. 2017. Metodologi Penelitian Kualitatif dan R&D. Bandung. Alfabeta.
Jurnal:
Anisa, Nisifa Prila, Cahyani, Elia, Juwita, Zilma. (2023). Pengaruh Budaya Perusahaan Terhadap Perencanaan Sumber Daya Manusia. Jurnal Ilmu Manajemen, Ekonomi dan Kewirausahaan 1(2). 162-169.
Annisarizki. (2015). Konstruksi Makna Budaya Perusahaan Pt. Krakatau Steel (Persero) TBK (Studi Fenomenologi Tentang Simbol Verbal Budaya Perusahaan Bagi Karyawan Corporate Communication &Protocolaire PT. Krakatau Steel (Persero) Tbk). Jurnal Komunikasi, 3(2), 1–22.
Chatra, E., Havifi, I., Ilmu, J., Fisip, K., Andalas, U., Ilmu, J., Fisip, K., Andalas, U., Ilmu, J., Fisip, K., & Andalas, U. (2019). Dinamika Komunikasi Kontraktor-Publik: Kajian Fenomenologi Komunikasi dalam Pelaksanaan Proyek Infrastruktur di Sumatera Barat. Jurnal Ranah Komunikasi (JRK), 3, 90–101.
Dewi, H.L.Y. (2013). Konstruksi Makna Budaya Telkom: Studi Fenomenologi Konstruksi Makna Budaya The Telkom Way oleh Role Model Budaya PT Telekomunikasi Indonesia Tbk.
Frans M Parera, “Tafsir Sosial atas Kenyataan: Sebuah risalah tentang Sosiologi Pengetahuan Peter L Berger dan Thomas Luckman”,(Jakarta: LP3ES, 2018), 28.
Habibie, Muhammad & Fahrullah, A’rasy. (2021). Pengaruh Budaya Perusahaan Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Ponpes Mukmin Mandiri Sidoarjo). Jurnal Ekonomika dan Bisnis Islam. 4(3). 84-91.
Handayani, S.W.E. (2012). Budaya Organisasi, Iklim Komunikasi Organisasi, dan Kinerja Karyawan: Studi Pengaruh Budaya Organisasi dan Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan pada Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta Tahun 2011. Thesis, UNS-Pascasarjana Prog.Studi Ilmu Komunikasi.
Indrajaya, I. G. A. A., & Ayu Dewi Adnyani, I. G. (2016). PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, KOMUNIKASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN CV. HITAKARA DENPASAR. 1–23.
Kriyantono, R. (2020). Teknik praktis riset komunikasi kuantitatif dan kualitatif disertai contoh praktis Skripsi, Tesis, dan Disertai Riset Media, Public Relations, Advertising, Komunikasi Organisasi, Komunikasi Pemasaran. Rawamangun: Prenadamedia Group.
Linde, A. (2020). The Meaning of Phenomenological Approach to Communication (In Comparison with System Approach).
Nugroho, Dimas Bagus. (2016). Iklim Komunikasi Organisasi PT. Radio Fiskaria Jaya Suara Surabaya. Jurnal E-Komunikasi Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Petra, Surabaya,4(1),10.
Nurdianti, S. R. (2014). Analisis faktor-faktor hambatan komunikasi dalam sosialisasi program keluarga berencana pada masyarakat. Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(2), 149.
Surya, E., Safaatul, C., Sukoco, I., Auliana, L., Studi, P., Bisnis, A., Padjadjaran, U., & Sumedang, K. (2022). Analisis Penerapan Komunikasi Lintas Budaya dalam Perusahaan Multinasional ( Suatu Telaah Pustaka ) perusahaan multinasional secara konseptual . Disusun dalam rangka mencari tahu bagaimana globalisasi membuat organisasi tumbuh secara global . Disimpulkan . 2(2).
Susilo, T. (2022). Peran Komunikasi Korporasi Dalam Perubahan Cara Kerja (New Ways Of Working) Untuk Mendukung Budaya Perusahaan (Studi Kasus di PT. Bukit Makmur Mandiri Utama). S2 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
Sumarsid. (2020). Pengaruh budaya perusahaan dan motivasi terhadap kinerja karyawan dana pensiun pertamina di Jakarta. Jurnal CKI On SPOT 10(1). 11-2
Internet:
Budd, J. M., & Velasquez, D. L. (2014). Phenomenology and organizational communication. New Library World, 115(7–8), 394–404. https://doi.org/10.1108/NLW-03-2014-0028.
Dewianawati, D., Efendi, M., & Revanji Oksaputri, S. (2022). Pengaruh Kecerdasan Emosional, Kompetensi, Komunikasi dan Displin Kerja Terhadap Kineja Karyawan. Jurnal Teknologi Dan Manajemen Industri Terapan, 1(3), 223–230. https://doi.org/10.55826/tmit.v1iiii.47
Faisal Muzzammil. (2021). Budaya Komunikasi Masyarakat Industri. J-KIs: Jurnal Komunikasi Islam, 2(1), 29–42. https://doi.org/10.53429/j-kis.v2i1.191
Nugroho, Dimas Bagus. (2016). Iklim Komunikasi Organisasi PT. Radio Fiskaria Jaya Suara Surabaya. Jurnal E-Komunikasi Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Petra, Surabaya,4(1),10. 76818-ID-iklim-komunikasi-organisasi-pt-radio-fis.pdf (neliti.com)
Nurkumala, A., Majid, A. A., & Rahadi, D. R. (2021). Analisis Budaya Organisasi dan Gaya Komunikasi Karyawan (Studi Kasus pada PT. Xyz). Jurnal Mirai Management, 6(1), 12. https://doi.org/10.37531/mirai.v6i1.851
Pala, R. . (2014). Teori Kode-kode Berbicara. INSANI, 1(1), 45–49. Diambil dari https://jurnal.widuri.ac.id/index.php/insani/article/view/15
Sugiono, E., & Lumban Tobing, G. I. (2021). Analisis Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi dan Komunikasi Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen Strategi Dan Aplikasi Bisnis, 4(2), 389–400. https://doi.org/10.36407/jmsab.v4i2.413
Susanti, E., & Kholisoh, N. (2018). Kontruksi Makna Kualitas Hidup Sehat. Jurnal Lugas, 2(1), 3. https://ojs.stiami.ac.id/index.php/lugas/article/download/117/102