Penerapan Model Pembelajaran Snowball Throwing Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pendidikan Agama Hindu Dan Budipekerti Siswa Kelas II Semester II SD Negeri 2 Tolai Kecamatan Balinggi Kabupaten Parigi Moutong Tahun Pelajaran 2023/2024
Main Article Content
Penelitian ini bertuajuan untuk meningkatkan hasil belajar Pendidikan Agama Hindu dan Budipekerti siswa kelas II semester II melalui penerapan model Snowball Throwing di SD Negeri 2 Tolai Kecamatan Balinggi Kabupaten Parigi Moutong Tahun Pelajaran 2023/2024. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) atau Classroom Action Research. Lokasi penelitian ini adalah di SD Negeri 2 Tolai Kecamatan Balinggi Kabupaten Parigi Moutong. Lama dan Waktu penelitian : Penelitian ini dilaksanakan pada semester II tahun pelajaran 2023/2024. Analisis data nilai awal sampai dengan tes akhir baik itu pada siklus I dan Siklus II menunjukkan peningkatan rata-rata kelas, daya serap siswa, dan ketuntasan pada akhir siklus II sudah melebihi ketuntasan belajar yaitu 75%. Selain itu hasil daya serap mencapai kriteria keberhasilan yang ditetapkan.
Arikunto, Saffudin Abdul Jabar. 2004. Statistik Jilid I. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
Depdiknas. 2007. Peraturan Mentri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No 41 Tahun 2007. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.
Dimyati dan Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta
Jihad. 2009. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi. Press.
Koyan. 2011. Assesmen dalam Pendidikan. Singaraja: Undiksha.
uktari. 2010. Bab I Penerapan Model Pembelajaran Snowball Throwing dengan Penilaian Portofolio Dalam Upaya Untuk Meningkatkan Pemahaman Materi Segitiga Siswa Kelas VII A SMP Islam 02 Pujan T. P 2007/2008. Tersedia pada:http://mukhtaribenk.blogspot.com/2010/10/bab-ii-penerapan-metode-pembelajaran.html. Diakses tanggal 28 Desember 2015.
Natawidjaya. 1993. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.
Sariasih, W. 2011. Penerapan Contekstual Teaching And Learning untuk Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar Pendidikan Agama Hindu dan Budipekerti Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Negeri 12 Karangasem. Skripsi Tidak Diterbitkan. Amlapura: STKIP Agama Hindu Amlapura.
Sudijono, Anas. 2001. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta: PT. Grafindo Persada.
Sudjana, Nana. 2008. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Suherman, Eman. 2003 Evaluasi Pembelajaran. Bandung: JICA UPI.
Syaifullah. 2009.Defenisi atau Pengertian Snowball Throwing Menurut Para Ahli. Tersedia pada: http www .google .com /search? = pengertian + model + pembelajaran + snowballthrowing+menurut+para+ahli&ie=UTF.html. Diakses tanggal 28 Desember 2015.
Triatno. 2010. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta: Kencana.