Psikoedukasi Perilaku Pro-Lingkungan Dan Motivasi Belajar Pada Siswa SMP Negeri 03 Seunuddon

Authors

  • Andi Megawati Mappiati Mardhatillah Universitas Negeri Makassar
  • Gita Putri Prayinto Universitas Jendral Sudirman
  • Shafa Sabrina Ghinaya Universitas Hasanuddin
  • Niswah Nailan Nafisah Universitas Muhammadiyah
  • Elina Dwiyana Universitas Halu Oleo
  • Tsania Sabilahaq Universitas Prof Hamka
  • Syafrizal Universitas Malikussaleh
  • Devika Yuanita Universitas Malikussaleh

DOI:

https://doi.org/10.59435/gjpm.v2i2.812

Keywords:

Psikoedukasi, Pro-lingkungan, Siswa

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perilaku pro lingkungan dan motivasi belajar pada siswa SMPN 03 Seunuddon. Metode yang digunakan penelitian kuasi eksperimen dengan desain penelitian one group pre-test post test. Subjek penelitian dengan jumlah 35 responden. Alat ukur yang digunakan berupa kuesioner yang berbentuk skala likert. Kuesioner tersebut bertujuan untuk melihat perilaku pro-lingkungan serta motivasi belajar siswa. Hasil dari pengujian ini Terdapat beberapa hasil dari pengabdian ini, hasil pertama adalah perbedaan yang signifikan pada hasil pre-test dan post-test responden. Hasil tersebut memperlihatkan terdapat perbedaan perspektif responden sebelum dan setelah psikoedukasi. Hasil kedua adalah kebersihan pantai, keberadaan tanaman mangrove, penambahan fasilitias tong sampah, serta pengadaan infografis guna menambah pengetahuan masyarakat sekitar. Dapat di simpulkan psikoedukasi untuk meningkatkan prilaku pro-lingkungan pada pngabdian ini membawa perbedaan yang signifikan antara hasil pre-test dan post-test, yang berarti terdapat pengaruh antara psikoedukasi dan prilaku pro-lingkungan.

References

Ardhiyansyah, A., Iskandar, Y., & Riniati, W. O. (2023). Perilaku Pro-Lingkungan dan Motivasi Sosial dalam Mengurangi Penggunaan Plastik Sekali Pakai. Jurnal Multidisiplin West Science, 2(07), 580-586.

Dahlstrand, U., & Biel, A. (1997). Pro‐environmental habits: Propensity levels in behavioral change 1. Journal of applied social psychology, 27(7), 588-601.

Donmez-Turan, A., & Kiliclar, I. E. (2021). The analysis of pro-environmental behaviour based on ecological worldviews, environmental training/knowledge and goal frames. Journal of Cleaner Production, 279, 123518.

Hendra, H., Nur, M., Haeril, H., Junaidin, J., & Wahyuli, S. (2023). Strategi Pemberdayaan Sosial Ekonomi Masyarakat Miskin Pesisir. Jurnal Intelektualita: Keislaman, Sosial Dan Sains, 12(1), 72-80. https://doi.org/https://doi.org/10.19109/intelektualita.v12i1.16880

Hickmann, T., Widerberg, O., Lederer, M., & Pattberg, P. (2021). The United Nations Framework Convention on Climate Change Secretariat as an orchestrator in global climate policymaking. International Review of Administrative Sciences, 87(1), 21-38.

Martini, M. (2019). Hubungan antara pengetahuan lingkungan dengan perilaku prolingkungan Sekolah Adiwiyata (studi kasus SDN 21 Taluak Kab. Agam). Rang Teknik Journal, 2(1).

Praminingsih, I., Putrawan, I. M., & Suryanda, A. (2021). Pengaruh Kepedulian Lingkungan (Enviromental Concern) dan Paradigma Lingkungan Baru (New Environmental Paradigm) terhadap Intensi Perilaku Pro Lingkungan (Behavioral Intention) Siswa. IJEEM-Indonesian Journal of Environmental Education and Management, 6(1), 1-15.

Rahman, A. A. (2020). Hubungan Antara Orientasi Nilai (Value Orientation) dengan Perilaku Pro Lingkungan (Pro Environmental Behavior) Siswa. IJEEM-Indonesian Journal of Environmental Education and Management, 5(2), 152-164.

Rumstikasany, R. A., Putri, M. N., Mahena, A., & Ningdyah, A. E. M. (2023). Psikoedukasi Pengelolaan Sampah Untuk Meningkatkan Rasa Peduli Lingkungan Pada Siswa SD Desa Jarak Kabupaten Jombang. Maslahah: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(3), 244-25

Shafiei, A., & Maleksaeidi, H. (2020). Pro-environmental behavior of university students: Application of protection motivation theory. Global Ecology and Conservation, 22, e00908.

Suárez-Perales, I., Valero-Gil, J., Leyva-de la Hiz, D. I., Rivera-Torres, P., & Garcés-Ayerbe, C. (2021). Educating for the future: How higher education in environmental management affects pro-environmental behaviour. Journal of Cleaner Production, 321, 128972.

Tian, H., & Liu, X. (2022). Pro-environmental behavior research: Theoretical progress and future directions. International Journal of Environmental Research and Public Health, 19(11), 6721.

Published

2024-08-12

How to Cite

Andi Megawati Mappiati Mardhatillah, Gita Putri Prayinto, Shafa Sabrina Ghinaya, Niswah Nailan Nafisah, Elina Dwiyana, Tsania Sabilahaq, … Devika Yuanita. (2024). Psikoedukasi Perilaku Pro-Lingkungan Dan Motivasi Belajar Pada Siswa SMP Negeri 03 Seunuddon. Gudang Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 121–131. https://doi.org/10.59435/gjpm.v2i2.812

Most read articles by the same author(s)